Pengurus Persatuan Sepatu Roda Seluruh Indonesia ( Perserosi ) Kota Tangerang, Periode 2025 – 2029, Rabu 29 oktober 2025, Resmi di lantik, Kegiatan pelantikan di Gedung MUI, Kota Tangerang, Acara berjalan dengan lancar dengan penuh nuansa keakaraban berdasarkan hasil musyawarah daerah ( Musda ) Kota Tangerang, Ir. H. Turidi Susanto terpilih sebagai ketua persirosi priode 2025 – 2029, Organisasi dibawah naungan KONI ini memprioritaskan mencari bibit atlit untuk di persiapkan pada ajang popda dan Porprov kedepannya.

Ketua Perserosi Provinsi Banten, Asep Abdullah, mengatakan, pihaknya dalam kepengurusan yang baru ini, insya allah akan menorehkan bibit atlit yang mempuni dari Kota Tangerang kedepan,
” Kepengurusan dibawah Kepemimpinan beliau insya allah Prospektif kedepan dan sy yakin Kota Tangerang di bawah Ketua Persirosi yang baru akan menghasil kan atlit – atlit yang meraih prestasi dan tangguh yang dapat diandalkan untuk mengembangkan potensi ke tingkat Nasional maupun ke Tingkat Internasional,” ujar asep saat dikonfirmasi awak media, Rabu ( 29/10 ) malam,
Ia berpesan, kepada seluruh Pengurus Persirosi untuk Prioritaskan Organisasi, dengan dukungan Pemerintah Daerah dan DPRD untuk mengusulkan pembuatan Gelanggang Olahraga yang dapat digunakan untuk sarana latihan para Atltit,
” Dan tetap fokus mengutamakan kepentingan Organisasi daripada Pribadi.kemudian kami berharap, Pembinaan prestasi Atlit juga didukung oleh Pemerintah daerah maupun DPRD Kota Tangerang, baik dari sisi infrastruktur sarana venue, maupun aspek dukungan pendanaan nya sehingga jika itu bisa tersedia seluruhnya.Insya allah prestasi atlit sepatu Roda dan skateboard, atau olahraga skuter di Kota Tangerang nantinya para atlit bisa meraih Prestasi yang dapat dibanggakan dan saya yakin,”ujarnya,
Senada hal itu, Ketua Persirosi Kota Tangerang yang baru di lantik Turidi Susanto, memaparkan dalam agendanya konsolidasi organisasi persirosi yang dipimpin dalam kepengurusan nya, saya akan menyusun organisasi untuk memperkuat posisi kepengurusan dan menginventaris sasikan para atlit – atlit di Kota Tangerang, dan sudah dilakukan tes untuk persiapan Porprov tahun 2026,” ujar turidi,
Lebih lanjut, Turidi Alumnus STM Veteran juga meng klaim ia sudah berkomonikasi dengan dinas Pendidikan Kota Tangerang dan Provinsi, untuk bisa menjadi katagori ekstrakulikuler ( eskul ) di sekolah, sebab bibit atlit tersebut berasal dari jenjang pendidikan, dan saya sedang mencoba mengkomonikasikan dengan Dinas Pendidikan Kota Tangerang dan Provinsi Banten, kami berharap, Olahraga Sketeboard, Sekuter, dan Sepatu Roda ini bisa masuk di pendidikan sekolahan.karena bagaimanapun juga bibit – bibit atlit nya ini kan tetap dari Sekolahan apakah dari tingkat SD, SMP maupun SMA atau SMK, sehingga kita bisa mengakomodir untuk mendorong alternatif atlit Kota Tangerang yang dapat bersaing di tingkat Porprov, Nasional maupun Internasional,”ujar turidi politisi dari partai Gerindra.
Ketua Umum Persirosi Kota Tangerang,Turidi dan beliau juga Wakil Ketua DPRD Rencananya sedang mengusulkan ke pada Pemerintah Daerah Kota Tangerang, agar
Dibuatkan Gelanggang Olahraga Sepatu Roda, Skateboard, dan Sekuter, untuk menunjang kebutuhan para atlit, dan saya juga berharap ketika adanya sarana untuk latihan dapat terpenuhi untuk latihan para atlit insya allah bakat dapat tersalurkan, dan saya yakin pasti makin banyak peminat yang berolahraga tersebut,” ujarnya,
Kita lagi berusaha cari laha, karena lahan yang dibutuhkan untuk membuat Gelanggang olahraga Sepatu Roda, dan Skatedoard sangat luas sepuluh ribu meter 10.000,meter, untuk keseluruhan nya dan menggunakan biaya anggaran yang cukup lumayan besar,”tutupnya,
No Comments